-->

SERBA-SERBI PMR

Daftar 10 Juara dan Nilai pada Jumbara Pemalang Tahun 2023 Untuk Tingkat PMR Madya / atau tingkat SMP



Ada pertanyaan masuk, siapa saja 10 besarnya jumbara pemalang tahun 2023 dari sekolah mana saja ?

Berikut ini ulasannya Jumbara Palang Merah Remaja PMI Kabupaten Pemalang Tahun 2023 yang diselenggarakan selama 3 hari dari tanggal 21 sampai dengan 23 Desember 2023 yang berlokasi di bumi perkemahan Perkebunan Teh Semugih Kecamatan Moga Kabupaten Pemalang.

Acara dibuka oleh Bupati Pemalang dihadiri langsung oleh Ketua PMI Jawa Tengah, Bupati Pemalang, Sekda Pemalang dan Forkopimda Forkopimcam dan tamu undangan lainnya.

Pada kegiatan terdapat uji kecakapan masing-masing peserta dan menghasilkan kejuaraan untuk PMR Madya atau setara SMP.

Siapa saja sekolah yang menjadi juara ?

Berikut ini dari data yang dihimpun, Daftar 10 Juara dan Nilai pada Jumbara Pemalang Tahun 2023 Untuk Tingkat PMR Madya / atau tingkat SMP

1. SMPN 1 RANDUDONGKAL total nilai 391

2. SMP ISLAM MODERN  AL FAQIH total nilai 379

3. SMPN 2 PEMALANG total nilai 372

4. SMPN 1 COMAL total nilai 345

5. MTS IHSANIYAH BANYUMUDAL total nilai 340

6. SMPN 1 MOGA total nilai 336

7. SMPN 2 AMPELGADING total nilai 330

8. SMPN 1 BELIK total nilai 330

9. MTS MIFTAHUL ULUM BULAKAN total nilai 320

10. SMPN 8 PEMALANG total nilai 306